Alternative Pengganti Jika Alvaro Morata Jadi Pergi

FASTER86.COM Kabar yang mengatakan Morata akan keluar dari Juventus semakin kencang saja, mengingat baru saja sang agen Morata terbang ke Madrid untuk membahas nasib sang pemain. Dan santer dikabarkan kalau Madrid bersedia menanggapi klausal Buy Outnya Morata sebesar 30 juta euro. Hal inilah yang menjadi bahan besar di media, siapa kira kira yang layak menggantikan peran Morata di Juventus.

Banyak bermunculan akan didatangnya Berrardi, ada Sanchez dan Icardi, semua itu adalah para pemain dengan kualitas jangan diragukan lagi. Tapi harus diingat dan perlu Juventini ketahui, kalau di akademi Juventus ada salah satu pemain yang sangat menonjol dan layak dipromosikan masuk ke tim utama. Siapakah dia ? Yap dia adalah Guido Vadala, penyerang muda asal Argentina.


Vadala adalh pemuda asal klub Boca Junior ini masih belia, dengan usia masih 19 tahun, namun jika anda lihat kemampuanya, pasti anda akn terkagum kagum. Pemain yang berposisi sebagai striker ini memang terhitung mungil, namun untuk kemampuan jangan diragukan lagi. Bocah bertinggi 1,67 m ini adalah pemain dengan skil, dribling dan kecepatan lari yang sempurna.

Jika kita lihat aksi aksinya, pemuda ini memiliki kemampuan seperti seniornya di Argentina dan mantan pemain Juventus, yap dia adalah Carlos Tevez. Vadala adalah pemain dengan skil serta pergerakan bola yang bagus, tak heran kalau Fabio Grosso / pelatih Juventus muda selalu memasang sang pemain.
" Dia memiliki kemampuan yang luar biasa, lari serta akurasi tendanganya akan mengingatkan kita pada tevez " puji Grosso. Memang tak berlebihan jika Grosso memuji bakat mudanya ini. Dengan kemampuan yang dimilikinya, tak akan sulit bagi pemain seperti Vadala menyesuaikan dengan seniornya.

Baca juga : 

Yang Harus Dibeli Juventus Jika Morata Benar Benar Pergi

Jika Morata benar benar pergi, Juve jangan terlalu khawatir sebenarnya, mengingat di akademi Juventus masih banyak pemain muda, yang tinggal di poles sedikit saja akan seperti Dybala maupun Morata. Nah buat anda yang penasaran, berikut aksi aksi Vadala kala masih di Boca Junior, tentu anda akan kagum dengan aksi aksinya : 


Nah bagaimana pendapat anda dengan gaya permainan Vadala, tentu anda akan terkagum kagum dengan kemampuan pemain muda ini. So kita tunggu saja bagaimana kabar selanjutnya tentang Morata, masih ada waktu buat manajemen untuk menyikapi akan fenomena Morata ini.

Jangan lupa kalau di Juventus muda ada pemain sehebat dan selihai Vadala, kemampunya akan seperti Tevez jika dia mampu promosi ke Juventus senior. Kita tunggu apa keputusan Allegri, apakah mau mengorbitkan sang pemain ? Atau masih menyimpanya..Forza Juve...Finno alla Finne......

Tag : SEPAK BOLA

Artikel Paling Banyak dicari :

Back To Top